INTAIKASUS.COM, (Tigalingga) - Babinsa Ramil 04/Tigalingga, Serda J Koto bersama Aparatur Pemerintahan Desa Sungai Raya Kec. Sinehu melaksanakan musyawarah dalam rangka Covid- 19, tedak menyebar kepada warga khususnya wilayah Desa Sungai Raya,
Rabu (01/04/2020).
Serda J Koto didampingi oleh Kades Bapak l Manulang, menyampaikan kepada seluruh anggota Apemdes untuk lebih peduli dalam menyikapi mencegah COVId 19, yang akhir-akhir ini semangkin meningkat di bergai daerah untuk itu mari kita sama - sama mencegah COVId 19, ini tidak mewabah kemana mana khususnya desa sungai raya, "ucap Babinsa Serda J Koto.
Dari hasil musyawarah Babinsa bersama Perangkat Desa langsung meninjau wilayah desa binaan yang rawan akibat kena COVId 19 ini. Dari hasil peninjauan ini sudah di dapat data wilayah yang berpotensi rawan terkena wabah CORONA VIRUS disease (COVId-19) Kades Bapak Luat Manulang menjadikan sebagai agenda peroritas, serta mencari solusi agar warga dapat terhindar dari COVId- 19 ini.
Kades mengucapkan terimakasih kepada TNI melalui Babinsa Ramil 04/Tigalingga karena kepedulian terhadap Desa binaan serta berupaya menghindari masyarakat terkena covid- 19. (Penrem023)